
Sekitar tiga tahun yang lalu, Emil masih bermukim di Indonesia. Ayahnya pun hingga kini masih menyamdang status WNI. Dua tahun yang lalu, Emil memutuskan mengasah karier sebagai pesepak bola di tanah kelahiran sang ibu, Italia.
Keputusan Emil terbukti tepat. Hanya beberapa bulan setelah berkarier di Italia, dia direkrut Juventus. Tidak hanya itu, Emil pun menjelma menjadi pemain utama di tim Juventus U-17.
Selama tampil bersama Juventus U-17, Emil menunjukkan penampilan yang gemilang, Kiper bertinggi badan 188 cm ini pun langsung menjadi buah bibir di berbagai media sepoakbola di Italia. Dan dirinya kemudian dipilih untuk memperkuat timnas Italua U-17. Hingga kini Emil yang lahir di NTB menjadi pilihan utama timnas Italia U-17.

Prospek karier Emil di Juventus pun cerah. Ini terbukti dengan keputusan pelatih Antonio Conte memanggilnya berlatih dengan tim utama si Nyonya Tua pada Januari ini.(Republika)
Artikel Terkait:
Sport
- Bocah-Bocah Ajaib Calon Bintang Masa Depan Sepak Bola
- 5 Pemain Sepak Bola Dengan Lari Tercepat di Dunia
- 10 Cedera Paling Aneh di Dunia
- 7 Pemain Bola Dengan Free Kick Paling Baik Di Dunia
- Berikut gol-gol terbaik 2012 menurut FIFA
- Arti di Balik Nomor Punggung Pemain Sepakbola
- 10 bek terbaik di Dunia
- 4 Pemain NBA Terpendek di Dunia
- 12 Pengunduran Diri Paling Mengejutkan di Dunia Olahraga
- Perjuangan Atlet Wanita Muslim Di Olimpiade London
- Arti Warna Bendera Dalam Balapan
- 5 olahragawan paling gila sepanjang sejarah
- Mengetahui Maskot-maskot Piala Eropa dari tahun 1980 hingga sekarang
- WOW...Skill Menendang Bola Menakjubkan dari Rémi Gaillard [Video]
- Fakta Fakta Menarik tentang Chelsea Juara Liga Champion
- Madron FC, Klub Sepakbola yang Pernah Kalah 55-0
- Obafemi Martins (wolfsburg ) megang rekor tendangan terkeras di dunia
- Kiper paling santai di dunia selama pertandingan berlangsung
- Sejarah Indonesia di piala dunia
- 9 Pemain bola yang meninggaL saat bertanding
- 5 Spot Surfing Paling Terkenal Di Indonesia
- Yuk! Tiru Dribbling Futsal Cara Falcao (Video)
- Foto-Foto Bis Pemain Barcelona 2012
- Inilah Foto-foto Masa Kecil Pemain Bola Dunia